Nostalgia Bareng Dengan Soundtrack Anime Zaman Dulu Part 1 | Rocksfull

Nostalgia Bareng Dengan Soundtrack Anime Zaman Dulu Part 1


Jika kalian kelahiran tahun 1990-an pasti suka menonton Anime-Anime jepang yang sering ditayangkan di layar televisi pada stasiun TV swasta. Biasanya, dihari libur (minggu) pagi, TV kita dipenuhi dengan tayangan anime-anime yang seru untuk ditonton. Namun sekarang, jarang sekali anime-anime dulu yang ditayangkan kembali. Oleh karena itu, kali ini saya ingin mengingatkan kembali atau mengajak kalian semua bernostalgia bersama dengan soundtrack-soundtrack anime-anime zaman dahulu yang mungkin kalian masih hafal. Yuk, kita lihat infonya dibawah ini...

1. Captain Tsubasa



2. Crayon Shinchan


3. Cyborg Kurochan



4. Detective Conan



5. Doraemon



6. Dr. Slump



7. Dragon Ball



8. Hamtaro



9. Honey Bee Hutch



10. Hunter X Hunter




Tinggalkan komentar kalian!